Harga dan Spesifikasi Ponsel Nokia Lumia 930 Terbaru 2018

Harga dan Spesifikasi Ponsel Nokia Lumia 930 Terbaru 2018 Nokia Lumia 930 yang akan bersaing dengan ponsel flagship di kelas premium. Menggunakan spesifikasi kelas atas menjadi modal yang bakalan menentukan apakah ponsel ini mampu bersaing di pasar premium atau tidak. Nama besar Nokia semata-mata tak bisa mendongkrak penjualan Smartphone Windows Phone, namun dibandingkan pertumbuhan Blackberry yang dari hari-kehari semakin redup, Windows Phone terus berkembang walaupun belum bisa mengalahkan Android maupun iPhone di pasar global. Harga yang mahal acap kali menjadi hambatan bagi orang yang ingin membeli Smartphone Windows Phone, selain itu kendala vendor juga menjadi sebuah masalah yang patut di pecahkan oleh Microsft, karena banyak vendor yang enggan menggunakan Windows Phone di karenakan mahalnya licensi yang harus dibayar vendor ke Microsoft. Hanya Nokialah yang secara konsisten terus mengembangkan Smartphone berbasis OS Windows Phone. Beragam produk sudah di keluarkan perusahaa asal Finladia ini, salah satu yang terbaru adalah Nokia Lumia 930. Lansung saja simak harga dan spesifikasi Ponsel Nokia Lumia 950 dibawah ini:

Ponsel Nokia Lumia 930

Spesifikasi Dan Harga Nokia Lumia 930

Spesifikasi

Umum

  • 2G Network GSM 850 / 900 / 1800 / 1900
  • 3G Network HSDPA 850 / 900 / 1900 / 2100
  • 4G Network LTE 800 / 900 / 1800 / 2100 / 2600
  • SIM Nano-SIM
  • Rilis April 2014
  • Tersedia Juli 2014

Bodi

  • Dimensi 137 x 71 x 9.8 mm, 94.7 cc (5.39 x 2.80 x 0.39 in)
  • Berat 167 g (5.89 oz)

Tampilan

  • Type AMOLED capacitive touchscreen, 16M colors
  • Ukuran 1080 x 1920 pixels, 5.0 inches (~441 ppi pixel density)
  • Multitouch Ya
  • Protection Corning Gorilla Glass 3
  • ClearBlack display

Sound

  • Alert types Vibration; MP3, WAV ringtones
  • Loudspeaker Ya
  • 3.5mm jack Ya
  • Dolby Digital Plus sound enhancement

Memory

  • Card slot Tidak ada
  • Internal 32 GB, 2 GB RAM

Data

  • GPRS Ya
  • EDGE sampai dengan 236.8 kbps
  • Speed HSDPA, 42.2 Mbps; HSUPA, 5.76 Mbps; LTE, Cat4, 50 Mbps UL, 150 Mbps DL
  • WLAN Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac, dual-band, DLNA, Wi-Fi hotspot
  • Bluetooth v4.0, A2DP
  • NFC Ya
  • USB microUSB v2.0

Kamera

  • Primary 20 MP, 4992 х 3744 pixels, Carl Zeiss optics, optical image stabilization, autofocus, dual-LED flash
  • Features 1/2.5” sensor size, 1.12 µm pixel size, PureView technology, dual capture, geo-tagging, face detection, panorama
  • Video 1080p@30fps, optical stabilization, stereo sound rec.
  • Secondary 1.2 MP, 720p

Fitur

  • OS Microsoft Windows Phone 8.1
  • Chipset Qualcomm MSM8974 Snapdragon 800
  • CPU Quad-core 2.2 GHz Krait 400
  • GPU Adreno 330
  • Sensors Accelerometer, gyro, proximity, compass
  • Messaging SMS (threaded view), MMS, Email, Push Email, IM
  • Browser HTML5
  • Radio FM radio
  • GPS Ya Dengan A-GPS, GLONASS
  • Java: Tidak ada
  • Warna Bright orange, bright green, white, black
  • Active noise cancellation with dedicated mic
  • SNS integration
  • MP3/WAV/eAAC+/WMA player
  • MP4/H.264/H.263/WMV player
  • 7GB free SkyDrive storage
  • Document viewer
  • Video/photo editor
  • Voice memo/dial/commands
  • Predictive text input

Baterai

  • Li-Ion 2420 mAh battery (BV-5QW)
  • Stand-by sampai dengan 432 Jam
  • Talk time sampai dengan 11 jam 30 menit (2G) / sampai dengan 15 jam 30 menit(3G)
  • Music play sampai dengan 75 jam

Harga

  • Harga Baru: Rp. 6.500.000
  • Harga Bekas: –

Detail Harganya cek di Harga Ponsel Nokia Lumia dan Harga Ponsel Nokia

Demikianlah artikel mengenai daftar harga dan spesifikasi Ponsel Nokia Lumia 930 Terbaru 2018, semoga artikel ini dapat memberikan informasi yang bermanfaat bagi kita semua.[ponsel1]

Tags:

nokia lumia terbaru 2016, lumia terbaru 2016, Harga hp nokia lumia, hp nokia lumia 950, nokia lumia 950 harga, harga nokia lumia, spesifikasi nokia lumia 950, harga microsoft lumia 950, lumia 950 harga, hp lumia 950